Philips HR1900 Handleiding

Hier is de Philips HR1900 (Niet gecategoriseerd) gebruikershandleiding. 2 pagina's in taal Engels met een gewicht van 0.9 Mb. Als u geen antwoorden op uw probleem kunt vinden Vraag het onze community.

Pagina 1/2
3
4
10
1
11
1 2 3
6
2
4
7 8 9
5
HR1900
4203 064 65361 Bwww.philips.com
Register your product and get support at
www.philips.com/welcome
Always there to help you
A
B
C
D
E
ENGLISH
Introduction
Congratulations on your purchase and welcome to Philips! To
fully benet from the support that Philips oers, register your
product at www.philips.com/welcome.
General description
Citrus press
A Cone
B Sieve
C Juice collector with detachable spout
D Citrus press gearbox
E Pulp container and power unit (not supplied with HR1900)
Important
Read this user manual carefully before you
use the appliance and save it for future
reference.
Danger
- Never immerse the citrus press gearbox in
water or any other liquid, nor rinse it under
the tap.
- Do not clean the citrus gearbox unit in the
dishwasher.
Warning
- This appliance is not intended for use by
persons (including children) with reduced
physical, sensory or mental capabilities,
or lack of experience and knowledge,
unless they have been given supervision or
instruction concerning use of the appliance
by a person responsible for their safety.
- Children should be supervised to ensure
that they do not play with the appliance.
- Keep the appliance and its cord out of the
reach of children.
- Do not use the appliance if the cone or
the sieve is damaged in any way or shows
visible cracks and contact the nearest
Philips.
- Do not eat the pulp or use for preparing
dishes.
- Always place and use the appliance on a
dry, stable and level surface.
- Never let the appliance operate unattended.
- Always disconnect the appliance from the
mains if you leave it unattended or before
you assemble, disassemble or clean it.
Caution
- Do not use the citrus press longer than
10 minutes without interruption.
- This appliance is intended for household
use only.
Using the citrus press
Note
- To prevent damage and injuries, keep the operating
appliance away from long hair, clothes, cords, etc.
- Only use speed 1 for the citrus press.
Cleaning
To keep your kitchen clean, all detachable parts (except the
citrus press coupling unit) can be carried to the sink in one go.
Ordering accessories
To buy accessories or spare parts, visit
www.shop.philips.com/service or go to your Philips dealer.
You can also contact the Philips Consumer Care Centre in your
country (see the worldwide guarantee leaet for contact details).
Recycling
- This symbol means that this product shall not be
disposed of with normal household waste (2012/19/
EU).
- Follow your countrys rules for the separate collection
of electrical and electronic products. Correct disposal
helps prevent negative consequences for the environment
and human health.
Guarantee and support
If you need information or support, please visit
www.philips.com/support or read the separate worldwide
guarantee leaet.
INDONESIA
Pendahuluan
Selamat atas pembelian Anda dan selamat datang di Philips!
Untuk memanfaatkan sepenuhnya dukungan yang ditawarkan
Philips, daftarkan produk Anda di www.philips.com/welcome.
Gambaran umum
Perasan jeruk
A Kerucut
B Ayakan
C Penampung jus dengan cerat lepas-pasang
D Kotak roda gigi pemeras jeruk
E Wadah ampas dan unit daya (tidak disediakan untuk
HR1900)
Penting
Bacalah petunjuk pengguna ini secara saksama sebelum Anda
menggunakan alat dan simpan untuk referensi di kemudian hari.
Bahaya
- Jangan sekali-kali merendam kotak roda
gigi pemeras jeruk di dalam air atau cairan
lain, jangan pula membilasnya di bawah
keran air.
- Jangan membersihkan unit kotak roda gigi
pemeras jeruk dalam mesin pencuci piring.
Peringatan
- Alat ini tidak dimaksudkan untuk digunakan
oleh orang (termasuk anak-anak) dengan
cacat sik, indera atau kecakapan mental
yang kurang, atau kurang pengalaman
dan pengetahuan, kecuali jika mereka
diberikan pengawasan atau petunjuk
mengenai penggunaan alat oleh orang
yang bertanggung jawab bagi keselamatan
mereka.
- Anak kecil harus diawasi untuk memastikan
mereka tidak bermain-main dengan alat ini.
- Jauhkan alat dan kabelnya dari jangkauan
anak-anak.
- Jangan gunakan alat jika kerucut atau
ayakan tampak rusak atau menunjukkan
keretakan, hubungi Philips terdekat.
- Jangan memakan ampas atau
menggunakannya untuk mengolah
masakan.
- Selalu letakkan dan gunakan alat pada
permukaan yang kering, stabil, dan rata.
- Jangan sekali-kali membiarkan alat bekerja
tanpa diawasi.
- Selalu cabut sambungan alat dari
stopkontak listrik jika Anda akan
meninggalkan alat tanpa pengawasan atau
sebelum memasang, membongkar, atau
membersihkannya.
Perhatian
- Jangan menggunakan alat pemeras jeruk
lebih lama dari 10 menit terus-menerus.
- Alat ini hanya untuk keperluan rumah
tangga.
Menggunakan perasan jeruk
Catatan
- Untuk mencegah kerusakan dan cedera, jauhkan alat yang
sedang beroperasi dari rambut yang panjang, pakaian, kabel,
dsb.
- Gunakan hanya kecepatan 1 untuk perasan jeruk.
Membersihkan
Agar dapur Anda tetap bersih, semua komponen lepas-pasang
(selain unit sambungan pemeras jeruk) dapat dimasukkan ke bak
cuci sekaligus.
Memesan aksesori
Untuk membeli aksesori atau suku cadang, kunjungi
www.shop.philips.com/service atau kunjungi dealer Philips
Anda. Anda juga dapat menghubungi Pusat Layanan Konsumen
Philips di negara Anda (lihat pamet garansi internasional untuk
rincian kontak).
Mendaur ulang
- Simbol ini berarti produk ini dilarang dibuang
bersama limbah rumah tangga normal (2012/19/EU).
- Patuhi peraturan mengenai pengumpulan produk-
produk elektrik dan elektronik di negara Anda .
Pembuangan produk secara benar akan membantu
mencegah dampak negatif terhadap lingkungan dan
kesehatan manusia.
Garansi dan dukungan
Jika Anda membutuhkan informasi atau dukungan, kunjungi
www.philips.com/support atau bacalah pamet garansi
internasional yang diberikan terpisah.
www.philips.com/welcome .
A
B
C
D
E (HR1900 )
.
-
.
-
.
-
.
-
.
-
.
-
.
-
.
-
.
- .
-
,
.
- 10
.
- .
- , ,
.
- 1 .
(
) .
(www.mall.philips.co.kr) .
.
.
-
(2012/19/EU).
- /
.
.
(www.philips.com/support)
.
BAHASA MELAYU
Pengenalan
Tahniah atas pembelian anda dan selamat menggunakan
Philips! Untuk mendapatkan manfaat sepenuhnya daripada
sokongan yang ditawarkan oleh Philips, daftarkan produk anda
di www.philips.com/welcome.
Perihalan umum
Penekan sitrus
A Kon
B Penyaring
C Pengumpul jus dengan muncung boleh tanggal
D Kotak gear penekan sitrus
E Bekas pulpa dan unit kuasa (tidak dibekalkan dengan
HR1900)
Penting
Baca manual pengguna ini dengan teliti
sebelum anda menggunakan perkakas dan
simpan ia untuk rujukan masa depan.
Bahaya
- Jangan sekali-kali tenggelamkan kotak gear
penekan sitrus ke dalam air atau apa-apa
cecair lain atau bilaskannya di bawah paip.
- Jangan bersihkan kotak gear penekan sitrus
di dalam mesin basuh pinggan.
Amaran
- Perkakas ini tidak dimaksudkan untuk
digunakan oleh orang (termasuk kanak-
kanak) yang kurang upaya dari segi
fizikal, deria atau mental, atau kurang
berpengalaman dan pengetahuan, kecuali
mereka telah diberi pengawasan atau
arahan berkenaan penggunaan perkakas
ini oleh orang yang bertanggungjawab atas
keselamatan mereka.
- Kanak-kanak hendaklah diawasi untuk
memastikan bahawa mereka tidak bermain
dengan perkakas ini.
- Jauhkan perkakas dan kordnya dari capaian
kanak-kanak.
- Jangan gunakan perkakas jika konfigurasi
atau penyaring rosak atau kelihatan
retak. Hubungi pusat servis Philips yang
berdekatan.
- Jangan makan pulpa atau gunakannya
untuk menyediakan hidangan.
- Sentiasa letak dan gunakan perkakas pada
permukaan yang kering, stabil, dan rata.
- Jangan sekali-kali biarkan perkakas
beroperasi tanpa diawasi.
- Sentiasa tanggalkan perkakas daripada
bekalan kuasa jika perkakas dibiarkan
tanpa pengawasan dan sebelum
memasang, menanggalkan bahagian atau
membersihkan perkakas.
Awas
- Jangan gunakan penekan sitrus lebih
daripada 10 minit tanpa henti.
- Perkakas ini dimaksudkan untuk
penggunaan rumah tangga sahaja.
Menggunakan penekan sitrus
Nota
- Untuk mengelakkan kerosakan dan kecederaan, jauhkan
perkakas yang sedang berjalan daripada rambut yang
panjang, pakaian, tali, dsb.
- Hanya gunakan kelajuan 1 untuk penekan sitrus.
Pembersihan
Untuk memastikan dapur anda sentiasa bersih, semua bahagian
boleh tanggal (kecuali unit gandingan penekan sitrus) boleh
diangkat ke sink sekali gus.
Memesan aksesori
Untuk membeli aksesori atau barang gantian, lawati
www.shop.philips.com/service atau pergi ke penjual Philips
anda. Anda juga boleh menghubungi Pusat Layanan Pelanggan
Philips di negara anda (lihat risalah jaminan sedunia untuk
butiran hubungan).
Kitar semula
- Simbol ini bermaksud bahawa produk ini tidak harus
dibuang dengan sampah rumah biasa (2012/19/EU).
- Ikut peraturan negara anda untuk pengumpulan
berasingan produk elektrik dan elektronik. Cara
membuang yang betul akan membantu mencegah
akibat negatif terhadap alam sekitar dan kesihatan manusia.
Jaminan dan sokongan
Jika anda memerlukan maklumat atau sokongan, sila lawati
www.philips.com/support atau baca risalah jaminan sedunia
yang berasingan.

Probleemoplossing Philips HR1900

Als je de handleiding al zorgvuldig hebt gelezen maar geen oplossing voor je probleem hebt gevonden, vraag dan andere gebruikers om hulp


Specificaties

Merk: Philips
Categorie: Niet gecategoriseerd
Model: HR1900

Vergelijkbare producten

Niet gecategoriseerd - 48 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 2 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 2 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 2 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 4 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 2 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 10 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 3 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 56 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 43 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 2 Pagina's
Niet gecategoriseerd - 40 Pagina's